MAKASSAR, INTELLIGENT – Sebanyak 6 nama berhasil lolos ditahap Asesmen yang dilakukan oleh Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia (PPSDM) Kementerian Kesehatan RI, Ke enam Calon ini selanjutnya akan bersaing tahap Pemilihan pada Selasa, 16 Mei 2018.
Berdasarkan surat nomor : KP.03.02/I/1046/2018 dan KP.03.02/I/1022/2018, Panitia melampirkan nama calon Direktur yang lolos sebagai berikut :
- TIAR ERAWAN, S.Pd, M.Kes
- Ir. AGUSTIAN IPA, M. Kes
- ANSHAR, Spd, M.Kes
- MUHAMMAD NUR, S,Sit, S.Kep, M.Kes
- Drs. RUSLI, Apt, Sp.FRS
- Dr. HERMAN, SPd, M.Kes
Calon Direktur yang terpilih nantinya akan mengikuti Uji Kepatutan pada 14 Mei 2018.
Reporter : Kru-02